Advertisement

Main Ad

Fakta Tentang Kucing Part 4

Fakta tentang Kucing 7. Bisa merasakan emosi manusia. Teman-teman pernah dihampiri kucing saat sedih? Percaya atau tidak, kucing dewasa dapat merasakan emosi manusia terlebih pemiliknya. Kucing dapat memahami emosi manusia, seperti sedih, senang, dan marah. Biasanya kucing akan menghampiri teman-teman dan berusaha menghiburmu saat sedih. Bahkan, beberapa kucing peliharaan akan berperilaku seperti bodyguard untuk melindungi teman-teman saat sedang sedih. 8. Memiliki kemampuan Night Vision. Meski dijuluki sebagai hewan pemalas, kucing ternyata memiliki kemampuan night vision loh teman-teman. Kucing bisa melihat dengan baik di keadaan yang kurang cahaya. Kucing sebagai hewan peliharaan favorit memiliki kemampuan spesial dalam penglihatanm, yaitu Night Vision. Kucing memiliki organ bernama Tapetum Lucidium yang dapat memantulkan cahaya untuk membatunya mendapatkan penglihatan yang lebih baik di kondisi yang kurang cahya.

Posting Komentar

0 Komentar